Cara membuat twitter dengan hp ataupun komputer

Cara membuat twitter dengan hp ataupun komputer


rasanya memang sangat  konyol jika saya membahas tentang hal ini,tetapi saya rasa tidak ada salahnya jika saya mengajari para pemula yang ingin bermain twitter.
twitter memang sangat berbeda dengan facebook,namun caranya hampir sama kok
berikut adalah cara membuat twitter melalui komputer (PC) dan hp


pertama buatlah email dulu,terserah mau dari yahoo,gmail,hotmail,ovi,dll


kedua perhatikan gambar diatas terdapat 3 kolom Full name,email,dan password
kemudaian isilah data tersebut
full name: nama lengkap
email: alamat email yang anda buat sebelumnya
password: password anda untuk masuk ke twitter,ingat baik-baik password ini dan jangan sampai orang lain mengetahuinya,karena pessword sama saja dengan nyawa twitter kita
saat kita mengetik password memang akan menjadi sebuah bintang,abaikan saja 
setelah selesai kita klik  tulisan yang ada dibagian bawah terdapat tulisan berwana kuning (Bertuliskan sign up for twitter) dan akan muncul seperti ini:
nomor 1 adalah nama anda
nomor 2 adalah email anda
nomor 3 adalah password anda
nomor 4 adalah id twitter( nama twitter anda)
nomor 5 adalh konfirmasi bahwa nama,email,password dan id twitter anda benar atau salah
warna hijau menandakan benar dan jika terdapat simbol x berarti salah,cobalah menggunakan alternatif lain
nomor 6 adalah peringatan masuk dengan komputer yang anda pakai,jangan centang jika anda menggunakan komputer bersama,contoh: warnet
nomor 7 adalah twitter akan merekam kunjungan-kunjungan terkhir anda di twitter

8.setelah semua selesai klik "create my account"

dan jangan lupa untuk mengklik pesan dari twutter yang ada di email kalian untuk mengkonfirmasinya.

sekian untuk kali ini mengenai berikut adalah cara membuat twitter melalui komputer dan hp



0 comments:

Post a Comment

Recent Post

Powered by Blogger.